Sabtu, 05 Oktober 2013

Cara Agar Batray Hp android tetap Dingin dan Tahan Lama Serta Hemat Pulsa

Cara Agar Batray Hp android tetap Dingin dan Tahan Lama Serta Hemat Pulsa
Sekarang lagi zaman-zamannya memakai hp Android yang sangat trendy dan keren, selain itu kita akan mudah chatting n browsing di android dengan kartu selular anda atau pun dengan wifi yang biasa kita temukan ditempat tempat tertentu dengan gratis tanpa perlu pulsa dan hemat uang, tapi ada beberapa masalah yang sering mengganggu dan membuat kebingungan pengguna android diantaranya pulsa yang cepat habis serta batre cepat droup dan suhu android anda selalu panas…
 ini lah yang terjadi ketika saya pertama kali memakai android, bingung dan cemas karna hp android yang saya pakai menghabiskan pulsa yang baru saja saya isi dan setelah pemakaian baru sebulan batre android saya cepat habis dengan atau tanpa pemakaian…
Hal ini disebabkan karena banyaknya aplikasi online yang kita punya dan kita tidak mematikannya…
Berikut saya jelaskan cara mengatasinya…
Cara Mengatasi Pulsa di  Hp Android yang cepat habis…
Pertama sahabat harus memastikan koneksi jaringan internetnya kalau tidak diperlukan dimatikan saja atau di non aktifkan,  karna aplikasi online yang sahabat punya akan terus menyedot pulsa meski tanpa pemakaian, dan jika mau diaktifkan juga sahabat harus memastikan kartu sim sahabat sudah memilki free biaya internet atau bisa juga sahabat ambil paket internet yang disediakan oleh operator kartu sim sahabat baik itu perhari perminggu ataupun perbulan, tapi harus dipastikan juga pembatasan banyak pemakaian dengan jumlah paket internet yang disediakan operator anda dengan penghitungan pemakaian internet yang disediakan hp android sahabat, itu biasanya ada disetting internet…. En jika ada free wifi nonaktifkan saja koneksi internet sim sahabat dan aktifkan wifi nya… itu akan sangat menghemat pulsa anda pastinya….
Nah… masalah yang akan muncul berikutnya adalah batre hp android yang cepat habis…
1.       Hal ini disebabkan karena beberapa aplikasi yang terkoneksi dengan internet akan terus berjalan dan membuat hp android sahabat akan terus bekerja, apalagi jika ditempat sahabat jaringan 3G internetnya lemah itu akan membuat hp android sahabat terus bekerja mencari jaringan 3G internet sahabat… nah jika terjadi hal itu kita matikan saja dulu koneksi jaringan internetnya… sampai sahabat menemukan tempat yang koneksi jaringan 3G internetnya kuat sehingga hp android sahabat tak perlu bekerja berulang ulang mencari jaringannnya…
2.       Pastikan sahabat mencharge hp android sahabat sampai full 100% baru dicopot dan tidak dipakai dalam keadaan charging dan non aktifkan koneksi jaringannya…
3.       Silahkan download DU Battery saver untuk pendinginan dan penghematan batre sahabat yang biasanya bisa di download di Google Play Store secara gratis… setelah di download dan dipasang jangan lupa selalu klik optimalkan ketika sahabat selesai menggunakan hp android sahabat… karna aplikasi itu akan menghentikan beberapa aplikasi latar belakang yang terus berjalan sampai sahabat menyalakan atau memakai lagi hp android sahabat…
Skian dulu tips n trik seputar pemakaian android… semoga ini cukup membantu sahabat…
Jangan lupa post kan komentar kamu yaaa….
Wassalam…. By Mytha